Jadwal Final Piala AFF U-19

Jadwal Final Piala AFF U-19


Jadwal Final Piala AFF U-19, Jadwal Final Piala AFF U-19: Indonesia vs Vietnam Live MNCTV img
Jadwal Final Piala AFF U-19. Salam Olahraga !. Jumpa lagi dengan Kutipan Berita, sebuah blog sederhana yang menyajikan informasi terkini, selamat untuk Garuda Jaya sebutan bagi Timnas U-19 Indonesia yang berhasil mengalahkan Timor Leste dan memastikan diri untuk melaju ke babak final berhadapan dengan Vietnam untuk yang kedua kalinya, semoga Evan Dimas dan kawan-kawan tetap semangat dan memberikan permainan terbaiknya sehingga dapat membalas kekalahan sebelumnya serta meloloskan diri menjadi sang juara. Berikut ini informasi lebih lengkap terkait Jadwal Final Piala AFF U-19.











Jadwal Final Piala AFF U-19: Indonesia vs Vietnam Live MNCTV


Indonesia akan kembali menghadapi Vietnam pada babak Final Piala AFF U-19 pada Minggu 22 September 2013.

Pertandingan di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo itu menjadi laga balas dendam Indonesia setelah dipecundangi 2-1 oleh Vietnam di penyisihan Grup B.

Indonesia dan Vietnam masing-masing lolos setelah mengalahkan lawananya dari grup A, Timor leste dan Laos pada Jumat malam.

Hasil pertandingan Indonesia vs Timor Leste adalah 2-0. Sedangkan Vietnam menang tipis 1-0 atas laos di babak Semifinal tersebut.

Pertandingan ini sesuai jadwal MNCTV, akan live atau siaran langsung mulai pukul 19.30 WIB. Sementara laga untuk juara 3 dan 4 digelar di Stadion yang sama pada pukul 15.30 WIB.

Sumber :  http://beritabulukumba.com

Demikian kutipan terkait Jadwal Final Piala AFF U-19 semoga bermanfaat.

Keywords :  Jadwal Final Piala AFF U-19, Jadwal Final Piala AFF U-19: Indonesia vs Vietnam Live MNCTV

No comments for "Jadwal Final Piala AFF U-19"